botol minum unik – Halo Sahabat sehat, jangan lupa untuk selalu menjaga kesehatan di setiap kegiatan Sahabat Sehat ya! Nah, salah satu cara untuk menjaga kesehatan adalah dengan mengonsumsi air minum yang sudah dipercaya kualitasnya. Sekarang banyak orang sudah membawa bekal minuman sendiri kemanapun mereka pergi.
Hal ini untuk lebih memastikan saja, bahwa air yang Sahabat Sehat konsumsi adalah air yang sudah Sahabat Sehat yakini kualitasnya, ketimbang air yang Sahabat Sehat beli di luar yang mungkin saja mengandung bahan – bahan yang mungkin tidak baik untuk kesehatan Sahabat Sehat.
Nah, biasanya orang – orang membawa minum dengan menggunakan botol minum. Sudah banyak juga produsen botol minum yang saat ini juga semakin berkembang produksi – produksi botol minum unik yang bisa Sahabat Sehat bawa kemana – mana.
Jenis botol minum unik yang saat ini banyak dicari adalah jenis botol minum yang tahan panas serta dingin dalam waktu yang lama. Dengan begitu, Sahabat Sehat bisa menyantap minuman Sahabat Sehat dalam kondisi yang sama dengan saat Sahabat Sehat memasukkannya.
Nah, kali ini Saya ingin membahas mengenai beberapa jenis botol minum tersebut. Penasaran para sahabat sehat? Simak informasi berikut ini ya!
Daftar Isi
Small Kids Water Bottle
Nah, untuk para sahabat sehat yang punya anak – anak, ada botol minum unik yang bisa Sahabat Sehat berikan ke anak – anak Sahabat Sehat, lho! Dengan begitu, Sahabat Sehat bisa menjamin kualitas dari minuman Sahabat Sehat. Nah, botol minum ini dikenal dengan diller small kids water bottle yang mana memiliki banyak keunggulan seperti berikut :
- Bahan yang digunakan bebas dari BPA serta menggunakan bahan plastik jenis tritan yang dikenal memiliki daya guna yang laman dan sudah termasuk ke dalam kategori food grade + PP.
- Memiliki kontur serta gagang yang anti selip sehingga anak Sahabat Sehat akan lebih mudah dalam memegang. Pegangannya juga pas untuk digenggam oleh pengguna anak – anak.
- Terdapat tali yang bisa digunakan untuk pengikat sehingga botol minum unik ini mudah dibawa kemana saja, serta tersedia katup yang mana mencegah terjadinya kebocoran pada botol.
Sport Glass Drinking Bottles
Selanjutnya, jenis botol minum unik bisa Sahabat Sehat gunakan untuk berolahraga adalah sport glass drinking bottles. Untuk Sahabat Sehat yang senang berolahraga, Sahabat Sehat bisa menggunakan botol minum ini karena ada beberapa keunggulan yang bisa Sahabat Sehat dapatkan. Nah, beberapa diantaranya berikut :
- Bahannya 100% bebas BPA
- Pada bagian cangkang dibuat dengan bahan PP food grade yang mana akan memberikan perlindungan dari adanya benturan pada botol. Kemudian juga dapat melindungi tangan Sahabat Sehat dari air panas (jika diisi dengan air panas).
- Pada bagian tutup botol, terdapat tombol yang mana memiliki fitur untuk mengunci.
- Bagian mulut didesain lebar,hal ini memudahkan seperti es atau bahan yang bentuknya besar bisa masuk ke dalam botol.
Insulated Classic Bottles
Terakhir, jenis botol minum unik yang bisa sahabat sehat gunakan adalah insulated classic bottle . Jenis botol ini merupakan botol yang dilengkapi dengan insulasi vakum serta menggunakan teknologi climate lock. Botol minum ini juga bisa tahan menyimpan minuman dengan suhu tetap hingga 20 jam untuk yang panas dan 50 jam untuk yang dingin.
Keunggulan lain yang bisa Sahabat Sehat dapatkan dari botol mini adalah bahan yang berupa klean coat sehingga tahan lama, leak proof, BPA free, dilengkapi dengan loop tutupnya agar anti bocor. Bahannya menggunakan stainless steel dan mudah pula dibersihkan. Bagi Sahabat Sehat yang penasaran, bisa langsung saja untuk mengakses di link ini.
Itu dia 3 botol minum unik yang bisa Sahabat Sehat coba, selamat mencoba!
Sumber : Dudadidu
Credit Gambar : Klean Kanteen Indonesia